10 Cara Alami Agar Gula Darah Aman Terkendali
jabar.jpnn.com, KABUPATEN BOGOR - Menjaga kadar gula darah selalu normal bisa membantu Anda terhindar dari penyakit diabetes.
Agar gula darah aman terkendali, Anda tentu harus mengurangi mengonsumsi makanan manis, makanan kaya akan karbohidrat, dan lainnya.
Lantas, bagaimana jika Anda merupakan seseorang yang memiliki penyakit diabetes?
Menjadi penderita diabetes, terutama jika Anda sudah lanjut usia, tidak hanya berarti membatasi keinginan akan gula.
Seorang ahli mengatakan bahwa kebanyakan penderita diabetes pada akhirnya akan mengalami masalah kesehatan lain seperti tekanan darah tinggi, masalah jantung, ginjal, dan sirkulasi.
Jangan khawatir, karena Anda bisa mengelola diabetes dengan kondisi kesehatan lainnya.
Jika Anda menderita diabetes dan juga tekanan darah tinggi atau kondisi kesehatan lainnya, jangan kaget.
Gula darah tinggi atau diabetes bisa menyebabkan banyak komplikasi, termasuk penyakit mata diabetes dan penyakit ginjal, atau bahkan memperburuknya.
Berikut ini sepuluh cara alami membuat gula darah aman terkendali. Simak penjelasan lengkapnya di sini.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News