5 Tips Jitu Menenangkan Diri Seusai Bertengkar Dengan Pasangan

Minggu, 16 Oktober 2022 – 07:30 WIB
5 Tips Jitu Menenangkan Diri Seusai Bertengkar Dengan Pasangan - JPNN.com Jabar
Ilustrasi pasangan bertengkar. Foto: Ricardo/JPNN.com

jabar.jpnn.com, KOTA BOGOR - Setiap hubungan asmara pasti akan melewati beberapa kerikil tajam, semisal pertengkaran.

Pasangan yang bertengkar akan menciptakan reaksi emosional yang intens, terutama ketika konflik tersebut mengubah dinamika hubungan asmara.

Oleh karena itu, wajar untuk merasa marah dan memiliki perasaan negatif setelah bertengkar dengan pasangan.

Jangan menyalahkan diri sendiri karena memiliki perasaan itu. Ada kemungkinan pasangan Anda juga mengalami situasi serupa.

Satu hal yang sangat jelas adalah bahwa Anda harus tenang. Jika tidak, itu bisa membahayakan kesejahteraan emosional dan mental Anda. Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Healthshots.

https://www.healthshots.com/mind/mental-health/5-ways-to-calm-down-after-an-argument/

1. Menghilangkan stres

Memanfaatkan teknik manajemen stres bisa menjadi pilihan untuk Anda menenangkan diri.

Anda bisa mencoba mendengarkan musik yang kamu sukai atau daftar putar lagu yang membuat kamu tersenyum, menghabiskan waktu untuk hobi Anda.

Lima tips jitu menenangkan diri seusai bertengkar dengan pasangan, salah satunya dengan melakukan olahraga dan relaksasi.
Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News