Ditanya Hakim Soal Suami Mantan Istrinya, Sule: Saya Tidak Kenal
Selasa, 29 November 2022 – 15:15 WIB

Sule, Rizky Febian, dan Putri Delina hadir sebagai saksi dalam kasus penggelapan dengan terdakwa Teddy Pardiyana di Pengadilan Negeri (PN) Bandung Kelas IA, Jalan LLRE Martadinata, Selasa (29/11). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com
Kendaraan itu dipinjamkan Rizky Febian kepada mendiang Lina Jubaedah. Teddy lalu menjualnya dengan dalih untuk membayar utang milik istrinya itu. (mcr27/jpnn)
Pelawak Sule mengaku tidak kenal dengan terdakwa Teddy Pardiyana yang tak lain suami dari mantan istrinya Lina Jubaedah.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News