BP2MI Gagalkan Pemberangkatan 18 CPMI Ilegal di Bekasi & Jakarta

Jumat, 31 Maret 2023 – 09:23 WIB
BP2MI Gagalkan Pemberangkatan 18 CPMI Ilegal di Bekasi & Jakarta - JPNN.com Jabar
Kepala BP2MI Benny Rhamdani menyatakan akan mengejar otak pelaku pengiriman 18 CPMI ilegal. Foto: Dok. BP2MI

BP2MI juga rencananya bakal memulangkan para CPMI ilegal tersebut ke kampung halaman mereka masing-masing.

"Untuk sementara kami tampung di BP2MI dan dilakukan pendampingan diberikan pemahaman selama di sini dan nanti untuk pemulangannya masih kami rencanakan, untuk semua biaya perongkosan mereka ditanggung semua BP2MI," ujar Benny.(cr1/jpnn)

Artikel ini juga sudah dimuat di JPNN.com dengan judul:

BP2MI Gagalkan Keberangkatan 18 CPMI Ilegal yang Bakal Dipekerjakan di 3 Negara Ini

BP2MI menggagalkan pemberangkatan 18 calon pekerja migran Indonesia (CPMI) ilegal di Bekasi dan Jakarta Timur, Senin (13/3).

Redaktur & Reporter : Friederich Batari

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News