Bantu Amankan KTT G20 di Bali, Polda Jabar Berangkat 353 Personel
Kamis, 27 Oktober 2022 – 20:55 WIB

Kapolda Jabar Irjen Pol Suntana saat upacara pelepasan personel yang BKO dalam pengamanan KTT G20 di Bali. Foto: Humas Polda Jabar
Ibrahim mengungkapkan, personel yang belum diberangkatkan adalah bagian Brimob. Keberangkatan mereka, katanya, masih menunggu arahan dari Mabes Polri.
“Sementara masih standby, nanti menunggu rujukan dari mabes. Kalau ada perintah mereka siap dan langsung berangkat ke Bali,” ungkapnya.
Adapun pelepasan personel yang di BKO ke Bali tersebut dipimpin langsung oleh Kapolda Jabar Irjen Pol Suntana di Mapolda Jabar pada Rabu (26/10). (mcr27/jpnn)
Polda Jabar melepas 353 personelnya untuk diberangkatkan dalam pengamanan KTT G20 di Bali, November mendatang.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News