5 Sayuran Sehat Ini Bikin Gula Darah Naik Drastis, Penderita Diabetes Wajib Waspada
Rabu, 26 Oktober 2022 – 07:30 WIB
5. Kacang Polong
Sayuran lainnya yang juga menjadi pantangan untuk penderita diabetes, yakni kacang polong.
Kacang dengan rasa manis alami ini sebenarnya merupakan sumber serat yang baik, tetapi kandungan karbohidratnya juga cukup tinggi.
Selain itu, kacang polong sering kali dijumpai dalam bentuk kalengan. Beda dengan yang segar, produk ini umumnya tinggi garam (natrium).
Asupan garam yang berlebihan bisa menyebabkan hipertensi dan meningkatkan risiko komplikasi diabetes. (genpi/jpnn)
Penderita diabetes wajib tahu, lima sayuran sehat ini bikin gula darah naik drastis. Di antaranya jagung dan kentang.
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News