Berinovasi, SMKN 5 Bandung Menggelar Gebyar Pengambilan Ijazah
Rabu, 21 September 2022 – 20:45 WIB

Kepala Bidang Pengembangan SMK (PSMK) Dinas Pendidikan Jawa Barat Edi Purwanto secara simbolis memberikan ijazah kepada orang tua alumni di SMK Negeri 5 Bandung, Rabu (21/9). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com
Dia pun memastikan, sejak tahun 2019 setelah ada aturan tidak boleh memungut biaya, para lulusan SMK/SMA sederajat, bisa mengambil ijazah tanpa mengeluarkan biaya.
“Saya sudah sampaikan kepada semua sekolah, agar melakukan gerakan mengantar ke rumah para siswa yang belum mengambil ijazahnya,” imbuhnya. (mcr27/jpnn)
SMK Negeri 5 Bandung menggelar Gebyar Pengambilan Ijazah bagi alumni yang belum mengambilnya.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News