Presidensi G20: Gus Udin Ingatkan Peran Pemuda di Era Transisi Energi

Minggu, 14 Agustus 2022 – 11:05 WIB
Presidensi G20: Gus Udin Ingatkan Peran Pemuda di Era Transisi Energi - JPNN.com Jabar
Seminar Nasional yang diselenggarakan oleh Aliansi BEM RI, di Caffe Daily Brew, Kota Bogor. Foto : Source for JPNN.com

Menurutnya transisi energi bukan hanya berkaitan dengan pengalihan sumber energi dari berbahan dasar fosil seperti minyak, batubara, dan gas alam menjadi sumber energi yang tidak menghasilkan emisi karbon, tetapi jauh lebih besar dari itu, yakni keberlangsungan kehidupan bumi dan manusia seluruhnya.

Maka, peran yang harus dilakukan sebagai generasi muda terhadap transisi energi adalah dengan berkesadaran penuh bahwa hal ini penting untuk kita sukseskan bersama.

"Mulailah dengan aksi nyata untuk mendukung transisi energi, seperti membantu sosialisasi pentingnya penggunaan Energi Baru Terbarukan (EBT) melalui media sosial, memanfaatkan limbah menjadi sumber energi, seperti dari sampah, dan menciptakan inovasi-inovasi di bidang EBT, seperti mengembangkan start up untuk aplikasi penghematan energi,” kata Gus Udin. (mcr19/jpnn)

Dalam mendukung Presidensi G20, Gus Udin ajak generasi muda untuk ikut ambil peran di era transisi energi yang sedang digaungkan pemerintah.

Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News