Sosiolog Unpad: Penutupan Holywings Akumulasi Kemarahan Masyarakat
Selasa, 28 Juni 2022 – 17:10 WIB

Ilustrasi Holywings. Foto: Dedi Yondra/JPNN.com
“Dengan predikat pembuat keonaran atau pembuat masalah, saya kira wajar apabila ada tuntutan dari masyarakat, ya sudah ditutup saja daripada mereka beroperasi tetapi membuat masalah” ujarnya.
Ari menjelaskan, penyebab lain dari fenomena ini adalah masyarakat yang masih berpandangan negatif pada bisnis usaha Holywings.
“Terlebih dari Holywings itu, dia ada di bisnis yang dipandang negatif bagi sebagian masyarakat kita yakni menjual minuman beralkohol,” terangnya. (mcr27/jpnn)
Sosiolog Unpad berkomentar begini soal kekisruhan yang dibuat oleh Holywings. Ada pembahasan soal puncak amarah masyarakat.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News