Demo di KPK, Solidaritas Masyarakat Cimahi Minta Dikdik Suratno Nugrahawan 'Digarap'

Rabu, 19 Juni 2024 – 21:20 WIB
Demo di KPK, Solidaritas Masyarakat Cimahi Minta Dikdik Suratno Nugrahawan 'Digarap' - JPNN.com Jabar
Demo di KPK, Solidaritas Masyarakat Cimahi Minta Dikdik Suratno Nugrahawan 'Digarap'. Foto: Source for JPNN.

2. Proses hukum harus terus dilanjutkan, harus terus dilaksanakan, jangan sampai diam begitu saja. Karena kasus korupsi tersebut tidak hanya melibatkan Wali Kota Ajay yang menjadi terpidana, tapi Wali Kota tersebut dibantu oleh para jajarannya, para pimpinan dibawahnya. Maka dari itu kami meminta KPK untuk terus menetapkan siapa orang-orang selanjutnya yang terlibat dalam kasus korupsi Wali Kota Ajay.

3. Kami tahu bahwasanya Pilkada di Kota Cimahi akan dilaksanakan dan kami melihat bahwa Sekda Cimahi tersebut sudah ramai seperti akan mencalonkan sebagai Wali Kota. Maka dari itu sebelum ditetapkan sebagai Calon Wali Kota kami meminta untuk KPK segera menetapkan apakah Sekda Cimahi tersebut terlibat atau tidak, karena kami tidak mau Calon Wali Kota kami menjadi tersangka kasus korupsi. (mar5/jpnn)

Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam 'Solidaritas Masyarakat Cimahi' mendesak KPK tuntaskan penanganan kasus korupsi di lingkungan pemkot Cimahi.

Redaktur & Reporter : Ridwan Abdul Malik

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News