Hut ke-24 Depok, Mohammad Idris: Kami akan Prioritaskan Penanganan Banjir Hingga stunting
Sabtu, 29 April 2023 – 12:40 WIB

Wali Kota Depok, Mohammad Idris. Foto : Lutviatul Fauziah/JPNN
"Banyak wilayah-wilayah yang seperti ini tidak boleh dibangun, dan ini kan sesuatu hal yang harus kami evaluasi, harus kami selesaikan dan menjadi prioritas di 2024," tutur Idris.
Selain itu, yang menjadi prioritas di tahun mendatang juga masalah sampah dan penanganan stunting.
"Tentunya sesuai arahan dari pemerintah, kami harus menghapus masalah stunting hingga zero. Sedangkan masalah persampahan, kami akan berkolaborasi lewat pemerintah pusat, dimediasi oleh mereka dengan beberapa negara-negara tetangga, untuk menyelesaikan persoalan sampah,” tandasnya. (mcr19/jpnn)
Menginjak usia ke-24 Kota Depok pada 27 April, Mohammad Idris sebut akan prioritaskan penanganan banjir, sampah, hingga stunting di Kota Depok
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News