Warga Bandung Hati-hati, Kasus DBD Meningkat

Rabu, 26 Januari 2022 – 19:30 WIB
Warga Bandung Hati-hati, Kasus DBD Meningkat - JPNN.com Jabar
DBD. ILUSTRASI. Foto: Pixabay.com

Mereka nantinya akan memberikan sosialisasi kepada warga untuk lebih siaga mengantisipasi penyebaran nyamuk selama musim hujan.

"Informasi diberikan agar masyarakat secara serentak bisa melakukan pembersihan supaya rumah mereka tidak kotor dan tidak ada genangan. air. Kalau ada penampungan air bisa diberi abate dan itu bisa minta ke Puskesmas," jelasnya. 

Lebih lanjut, Ahyani mengajak masyarakat untuk melakukan pengecekan secara berkala agar tidak ada air yang menggenang baik itu di dalam atau sekitar rumah.

Pasalnya, nyamuk berkembang biak di banyak tempat dan jentiknya hidup menjadi nyamuk hanya dalam hitungan hari.

"Siklusnya ini tujuh hari sampai 11 hari jentik nyamuk itu bisa tumbuh menjadi dewasa. Makanya harus sering bersih-bersih," katanya. (mcr27/jpnn)

Kasus DBD di wilayah Bandung meningkat sejak awal musim hujan sekitar Agustus 2021.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News