Polisi Ungkap Fakta Mengejutkan di Balik Pembacokan Arya Saputra

Selasa, 14 Maret 2023 – 17:25 WIB
Polisi Ungkap Fakta Mengejutkan di Balik Pembacokan Arya Saputra - JPNN.com Jabar
Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso menunjukkan barang bukti golok gobang saat rilis kasus pembacokan pelajar di lampu merah Pomad Bogor Utara di Mako Polresta Bogor Kota, Kota Bogor, Selasa (14/3). Petugas mengamankan tiga tersangka bersama sejumlah barang bukti seperti golok gobang, HP tersangka, pakaian korban dan Honda PCX warna putih. Petugas masih memburu tersangka utama pembacok korban. Foto: Ricardo/JPNN.com

"Pembacok itu datang dari arah Cibinong menuju Kota Bogor. Pelaku berjumlah tiga orang dengan mengendarai satu motor. Korban dibacok dari arah belakang pakai pedang," terangnya.

Setelah dibacok pelaku, Arya Saputra langsung terjatuh dan seketika tubuhnya langsung bersimbah darah.

“Korban langsung jatuh dan banyak mengeluarkan darah,” kata Andre.

Arya Saputra sempat dilarikan ke Rumah Sakit Family Medical Center (FMC) Bogor untuk mendapatkan pertolongan lebih lanjut.

"Korban sudah dibawa ke RS FMC tetapi sayang nyawa korban tidak bisa ditolong," pungkasnya. (mar7/jpnn)

Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso sebut pembacok Arya Saputra merupakan residivis kasus jambret di Kabupaten Bogor.

Redaktur & Reporter : Yogi Faisal

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News