6 Manfaat Buah Naga yang Luar Biasa, Untuk Kecantikan dan Kesehatan Bisa Banget!
Rabu, 12 Oktober 2022 – 09:30 WIB
Untuk itu buah naga bisa menjadi salah satu solusi bagi penderita diabetes.
Selain bisa memberikan rasa manis, buah ini juga bisa membantu menurunkan kadar gula dalam darah sehingga membantu penderita diabetes dalam mengontrol kadar gula darahnya.
6. Memelihara kesehatan jantung
Jantung merupakan salah satu organ vital manusia yang memiliki peran sangat penting sehingga kesehatannya mesti terjaga.
Selain rasanya enak, ternyata buah naga juga sangat baik untuk menjaga kesehatan jantung. (genpi/jpnn)
Enam manfaat buah naga yang wajib Anda ketahui, baik untuk kesehatan dan juga kecantikan. Simak penjelasan lengkapnya di sini.
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News