Kemenkes, ITB dan BRIN Siap Wujudkan Konsep Green Pharmacy

Selasa, 11 Oktober 2022 – 14:42 WIB
Kemenkes, ITB dan BRIN Siap Wujudkan Konsep Green Pharmacy - JPNN.com Jabar
Kementerian Kesehatan menggandeng BRIN dan Sekolah Farmasi ITB dalam dalam melakukan pengembangan serta penelitian untuk menyukseskan konsep green pharmacy. Foto: Ridwan Abdul Malik/JPNN.com

Kesemuanya diharapkan dapat dikembangkan selaras dengan kelestarian alam untuk mencegah timbulnya berbagai penyakit yang kita hadapi pada saat ini.

"Kami berusaha menilik permasalahan tersebut dengan harapan mencari solusinya ditinjau dari aspek kefarmasian sehingga diadakan acara Seminar Internasional Green Pharmacy," ujar Ketut.

Di samping itu, kata Ketut, dalam seminar ini terdapat para ahli dari manca negara (Inggris, Belanda, Slovenia, Thailand, Jepang, dan Korea) berbagi ilmu dan pengalaman di bidang masing-masing.

Seminar ini dihadiri lebih dari seratus peserta dari pihak akademisi, peneliti, praktisi, maupun profesi. (mar5/jpnn)

Kementerian Kesehatan menggandeng BRIN dan ITB dalam dalam melakukan pengembangan serta penelitian untuk menyukseskan konsep green pharmacy.

Redaktur & Reporter : Ridwan Abdul Malik

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News