Gegara Hal Ini Harga Jual Ayam Hidup di Pasaran Merosot Tajam

Kamis, 22 September 2022 – 20:30 WIB
Gegara Hal Ini Harga Jual Ayam Hidup di Pasaran Merosot Tajam - JPNN.com Jabar
Kepala Deputi Ketersediaan dan Stabilitasi Pangan pada Badan Pangan Nasional (BPN), I Gusti Ketut Astawa (tengah). Foto: Source for JPNN.com

Saat ini peternak unggas ayam ras sedang mengalami penurunan harga beli atau harga jual kepada pengusaha atau pedagang karena stok yang melimpah.

Harga ayam ras hidup hanya dibeli Rp14.000 hingga Rp15.000 per kilogram dari harga acuan penjualan atau pembelian Rp21.000 per kilogram.

Sementara harga daging ayam ras dalam kondisi karkas dijual kepada konsumen dengan harga rata-rata Rp35.000 per kilogram.

"Dengan semua bergerak, semua berkolaborasi, saya kira isu-isu yang bisa menurunkan harga bisa dieliminir, sehingga harga di peternak bisa dikendalikan," jelasnya. (antara/jpnn)

Badan Pangan Nasional (BPN) tengah berupaya menstabilkan harga jual ayam di pasaran, lantaran saat ini harganya turun hingga Rp 15 ribu.

Redaktur & Reporter : Yogi Faisal

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News