Siap-siap, Ribuan Sopir Angkot di Kota Bogor Bakal Terima Bansos BBM
Rabu, 07 September 2022 – 23:05 WIB

Ilustrasi angkot. Foto: Yogi Faisal/JPNN
"Iya harusnya (dapat bansos). Angkotnya juga tidak diberhentikan, baru peringatan 1, 2, 3. Masih ada yang jalan," kata dia.
Sekadar diketahui, Pemerintah Kota Bogor mengalokasikan Rp4,6 miliar dari dana alokasi umum (DAU) untuk bantuan sosial (bansos) bagi masyarakat terdampak penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM).
Dana dari DAU telah ditetapkan Rp4,6 miliar dari sisa tiga bulan berjalan diperuntukkan bagi sopir angkutan umum kota (angkot), ojek online dan UMKM. (antara/jpnn)
Organda Kota Bogor saat ini tengah menyiapkan data sopir angkot penerima bantuan sosial (bansos) dampak penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM).
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News