Bantu Penyandang Disabilitas, Baznas RI Gelar Program ToT Hingga Bagikan Al-Qur`an Braille di Bogor

Senin, 12 Agustus 2024 – 13:30 WIB
Bantu Penyandang Disabilitas, Baznas RI Gelar Program ToT Hingga Bagikan Al-Qur`an Braille di Bogor - JPNN.com Jabar
Potret kegiatan Training of Trainer (ToT) Pengajar dan Penyaluran Al-Quran Braille bagi penyandang disabilitas sensorik netra. Foto: Yogi Faisal/JPNN.com

"Mudah-mudahan pelatihan ini akan menciptakan lebih banyak pengajar yang mampu mengajarkan Al-Qur’an Braille dengan baik dan benar, sehingga semakin banyak saudara-saudara kita yang dapat memahami dan mengamalkan ajaran Islam," kata Saidah.

Sementara itu, Ketua Yayasan RTQ Al Bayyinah, Ani Nurhayati Taufik mengucapkan terima kasih kepada Baznas yang telah memberikan dukungan dan kesempatan serta memfasilitasi kegiatan TOT Al-Qur’an Braille.

“Semoga apa yang sedang diusahakan saat ini bisa memberikan manfaat besar dan bisa memberikan keberkahan untuk kita semua,” pungkas Ani. (mar7/jpnn)

Baznas RI kembali menggelar Training of Trainer (ToT) Pengajar dan Penyaluran Al-Quran Braille bagi penyandang disabilitas sensorik netra, Puncak, Bogor

Redaktur & Reporter : Yogi Faisal

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News