Pemkab Bogor Butuh Dana Segar Pemerintah Pusat Rp1 Triliun Demi Membangun Flyover di Jalan Bomang

Kamis, 28 September 2023 – 17:30 WIB
Pemkab Bogor Butuh Dana Segar Pemerintah Pusat Rp1 Triliun Demi Membangun Flyover di Jalan Bomang - JPNN.com Jabar
Ilustrasi uang rupiah. Foto: dok.JPNN.com

Tahun 2022, Pemerintah Kabupaten Bogor menganggarkan Rp45 miliar untuk pekerjaan konstruksi yang dikerjakan oleh PT Kemang Bangun Persada dengan nilai kontrak Rp44,29 miliar.

Namun, anggaran daerah tidak cukup untuk merampungkan Jalan Bomang yang memiliki panjang sekitar 8,5 kilometer. Sehingga membutuhkan bantuan pemerintah pusat.

Pada tahun 2019 lalu, Pemerintah Kabupaten Bogor telah menghitung kebutuhan biaya pembangunan secara keseluruhan, yakni sekitar Rp1,6 triliun untuk menyambungkan Jalan Tegar Beriman Cibinong dengan Jalan Raya Parung melalui Jalan Bomang. (antara/jpnn)

Pemkab Bogor membutuhkan anggaran sekitar Rp1 triliun untuk membangun jalan layang atau flyover di Jalan Bojonggede-Kemang (Bomang).

Redaktur & Reporter : Yogi Faisal

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News