Job Fair Bedas Expo 2023 Jadi Komitmen Pemkab Bandung Mengentaskan Pengangguran

Selasa, 04 Juli 2023 – 08:10 WIB
Job Fair Bedas Expo 2023 Jadi Komitmen Pemkab Bandung Mengentaskan Pengangguran - JPNN.com Jabar
Job Fair Bedas Expo 2023 Jadi Komitmen Pemkab Bandung Mengentaskan Pengangguran. Foto: Humas Disnaker Kabupaten Bandung.

Dengan demikian, Rukmana berharap adanya bursa kerja dalam 'Bandung Bedas Expo 2023' tingkat pengangguran di Kabupaten Bandung semakin berkurang. Hal selaras dengan program Bupati Bandung, Dadang Supriatna.

"Kami terus berkomunikasi dan berkerjasama dengan seluruh perusahaan untuk memfasilitasi warga Kabupaten Bandung yang mencari pekerjaan," kata Rukmana.

Sebelumnya, Bupati Bandung, Dadang Supriatna mengatakan, Disnaker Kabupaten Bandung harus memfasilitasi dan membantu masyarakat agar mendapatkan pekerjaan.

Dengan job fair atau bursa kerja yang terselenggara di sela-sela Festival Olahraga Rekreasi Masyarakat Nasional (Fornas) VII 2023, Dadang berharap menjadi jembatan masyarakat untuk mendapatkan pekerjaan yang diinginkan.

Kemudian, perusahaan juga diuntungkan dengan bursa kerja lantaran bisa mendapatkan pekerja yang sesuai dengan kriteria dan kemampuan yang dibutuhkan.

"Perusahaan juga semoga bisa mendapatkan pencari kerja yang dibutuhkan sesuai kriteria. Saya harap job fair ini bisa menurunkan angka pengangguran," kata Dadang Supriatna Senin (3/7).

Berdasarkan informasi yang diterima dari Disnaker Kabupaten Bandung, 10 perusahaan yang ada di bursa kerja hari kedua yaitu;

1. PT. Sunny Textile Industries,

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung melalui Dinas Ketenagakerjaan (Disnaker) terus berkomitmen mengentaskan pengangguran. Salah satunya melalui bursa kerja.
Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News