Daftar Perguruan Tinggi Swasta yang Dicabut Izin Operasionalnya, 1 Ada di Bandung
Kamis, 01 Juni 2023 – 13:55 WIB
Untuk perguruan tinggi yang dicabut izin operasionalnya maka berstatus ‘ditutup’.
“Bisa dicek di Ppdikti yang statusnya tutup,” katanya dikonfirmasi, Kamis (1/6).
Dilansir dari situs ppdikti.kemdikbud.go.id, didapati ada lima perguruan tinggi yang statusnya ditutup. Kelima kampus itu berada di Bandung, Bogor, Bekasi, dan Tasikmalaya.
Berikut daftar perguruan tinggi di Jawa Barat yang sudah dicabut izin operasionalnya dan berstatus ditutup:
1. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Tridharma
Kode PT : 043018
Status PT : Tutup
Alamat :Jalan Soekarno Hatta No. 581, Kota Bandung
Berikut daftar perguruan tinggi di Jawa Barat yang dicabut izin operasionalnya oleh Kemendikbudristek.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News