Pemilu 2024: 5 Daerah Dengan Jumlah DPT Terbanyak dan Tersedikit di Jawa Barat

Minggu, 29 Oktober 2023 – 15:45 WIB
Pemilu 2024: 5 Daerah Dengan Jumlah DPT Terbanyak dan Tersedikit di Jawa Barat - JPNN.com Jabar
Ilustrasi Pemilu/Pilpres. (ANTARA News/Ridwan Triatmodjo)
  • Kabupaten Bogor 3.889.441 orang
  • Kabupaten Bandung 2.665.214 orang
  • Kabupaten Bekasi 2.200.209 orang
  • Kota Bandung 1.872.381 orang
  • Kota Bekasi 1.809.574 orang

Lima daerah dengan DPT terkecil di Jawa Barat:

  • Kota Banjar 153.924 orang
  • Kota Cirebon 252.385 orang
  • Kota Sukabumi 258.028 orang
  • Kabupaten Pangandaran 333.461 orang
  • Kota Cimahi 416.734 orang. (mcr27/jpnn)
KPU telah menetapkan jumlah daftar pemilih tetap (DPT) di Jawa Barat untuk Pemilu 2024 sebanyak 35.714.901 orang. Berikut sebaran DPT di Jawa Barat.

Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News