Teruntuk Para Pedagang, Ada Pesan Penting Nih Dari Satgas Pangan Kota Depok
Jumat, 17 Maret 2023 – 15:10 WIB

Kapolres Metro Depok, Kombes Pol Ahmad Fuady, bersama Dandim0508/Depok Kolonel Infanteri (Inf) Elvino Yudha Kurniawan, saat meninjau ketersediaan dan harga bahan pokok di Pasar Cisalak. Foto : Lutviatul Fauziah/JPNN.
“Sementara belum ada (penimbunan), kami sudah lihat dari ketersediaan dengan mengecek langsung ke pasar. Jika memang barang-barang di pasar langka, maka itu ada indikasi penimbunan, tetapi alhamdulillah hari ini kami cek semua ada, artinya semua barang bisa terdistribusi dengan baik,” jelasnya.
Selain itu, pihaknya juga mengingtakan agar para pedagang tidak melakukan kecurangan demi meraup keuntungan.
"Kami ingatkan pedagang agar jangan berbuat curang dan nakal demi mengambil keuntungan. Kalau memang ada langsung kami tindak," pungkasnya. (mcr19/jpnn)
Satgas Pangan Kota Depok siap mengawasi dan menindak tegas jika didapati pedagang yang curang dan nakal dengan melakukan penimbunan atau pengoplosan.
Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News