Terungkap dari Berkas Kasus Teroris Cicendo, Polda Jabar Jadi Sasaran Bom

Rabu, 21 Desember 2022 – 19:45 WIB
Terungkap dari Berkas Kasus Teroris Cicendo, Polda Jabar Jadi Sasaran Bom - JPNN.com Jabar
Kabag Bantuan Operasi (Banops) Densus 88 Kombes Aswin Siregar di Mapolda Jabar, Jalan Soekarno Hatta, Kota Bandung, Rabu (21/12). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com

“Ini adalah amanah yang diberikan kepada Polri untuk melakukan tindakan pencegahan pada tahap persiapan,” tuturnya.

Sebelumnya, bom bunuh diri terjadi di Polsek Astanaanyar, Kota Bandung pada Rabu (7/12).

Akibat bom yang meledak itu, 11 orang menjadi korban terdiri dari 10 anggota kepolisian dan seorang warga sipil.

Adapun pelaku aksi bom bunuh diri adalah Agus Sujatno yang juga terlibat dalam teror bom di Cicendo, 5 tahun lalu. (mcr27/jpnn)

Densus 88 mengungkapkan Polda Jabar menjadi target sasaran aksi terorisme berikutnya berdasarkan berkas kasus bom Cicendo tahun 2017.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News