Menteri AHY Soroti Dua Kasus Mafia Tanah di Wilayah Bandung Raya

Jumat, 18 Oktober 2024 – 18:46 WIB
Menteri AHY Soroti Dua Kasus Mafia Tanah di Wilayah Bandung Raya - JPNN.com Jabar
Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhono didampingi Kapolda Jabar Irjen Pol Akhmad Wiyagus dan Kepala Satgas Anti Mafia Brigjen Pol Arif Rahman dalam konferensi pers penyelesaian tindak pidana pertanahan di Mapolda Jabar, Jalan Soekarno-Hatta, Kota Bandung, Jumat (18/10). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com

AHY mengungkap, kasus ini telah merugikan banyak warga asli Dago Elos dengan nilai kerugian mencapai Rp3,6 triliun. 

"Yang ini terus menjadi perhatian luas apa yang diperjuangkan masyarakat kawasan Dago Elos, Kota Bandung. Ini bahkan sejak (tahun) 2016, yang terdampak 2.000 orang, ada 360 sekian kepala keluarga yang mereka berhatap keadilan hadir," jelasnya. (mcr27/jpnn) 

Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono menyoroti dua kasus tindak pidana pertanahan yang terjadi di wilayah Bandung Raya.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News