Pusing Tak Dapat Kerja di Jakarta, Pria Asal Sumatra Nekat Jadi TNI Gadungan
Minggu, 17 September 2023 – 18:00 WIB

Dandim 0508/Depok Letkol Inf Totok Prio. Foto : Lutviatul Fauziah/JPNN
“Korban kedua Rp 500 ribu, untuk pengurusan AJB tanah,” tuturnya.
Saat ditangkap pelaku tengah menggunakan pakaian dengan atribut lengkap.
“Namun, yang diamankan itu bukan senpi (senjata api), tetapi cuma korek dan sangkur yang telah kami amankan dan kami serahkan ke polisi,” pungkasnya. (mcr19/jpnn)
Dandim 0508/Depok, Letkol Inf Totok Prio ungkap motif TNI gadungan yang melakukan penipuan terhadap mantan Camat Pancoran Mas, Kota Depok.
Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News