BUMD Jabar PT MUJ ONWJ Bangun Sarana Air Bersih di Kabupaten Bekasi

Kamis, 27 Oktober 2022 – 13:31 WIB
BUMD Jabar PT MUJ ONWJ Bangun Sarana Air Bersih di Kabupaten Bekasi - JPNN.com Jabar
BUMD Jabar PT MUJ ONWJ membangun sarana air bersih di desa Sindang Mulya, Kecamatan Cibarusah, Kabupaten Bekasi. Foto: Source for JPNN.

Menurutnya, pembangunan sarana air bersih di desa Sindang Mulya ini sudah tepat sasaran. Pasalnya, persoalan air bersih memang menjadi momok di desa Sindang Mulya untuk memenuhi kebutuhan air bersih warganya.

"Kami berharap kerjasama ini bisa terjalin lebih erat ke semua aspek sehingga masyarakat bisa mendapat manfaat dari keberadaan PT Migas Hulu Jabar ONWJ," ucap Candra.

Diketahui, PT Migas Hulu Jabar ONWJ (MUJ ONWJ) merupakan Perusahaan Perseroan Daerah (PPD) yang bergerak di bidang pengelolaan Participating Interest (PI) 10% di Wilayah Kerja Offshore-North West Java (WK ONWJ).

PT Migas Hulu Jabar ONWJ (MUJ ONWJ) dimiliki oleh Badan Usaha Milik Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Provinsi DKI Jakarta, Kabupaten Karawang, Kabupaten Indramayu, Kabupaten Subang dan Kabupaten Bekasi.

MUJ ONWJ merupakan perusahaan pionir yang mengimplementasi Peraturan Menteri Energi & Sumber Daya Mineral (ESDM) No.37 Tahun 2016 tentang Pengelolaan PI 10%. (mar5/jpnn)

BUMD Jabar PT MUJ ONWJ membangun sarana air bersih di desa Sindang Mulya, Kecamatan Cibarusah, Kabupaten Bekasi.

Redaktur & Reporter : Ridwan Abdul Malik

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News