Pengamat Transportasi ITB Beberkan Sejumlah Dampak Mengerikan Imbas Kenaikan Harga BBM
Minggu, 04 September 2022 – 13:25 WIB

Salah seorang pengguna sepeda motor sedang mengisi bahan bakar minyak (BBM) di salah satu SPBU di Kota Bandung. Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com
Sebelumnya, pemerintah melalui Menteri ESDM Arifin Tasrif resmi menaikan harga bahan bakar minyak (BBM) untuk jenis tertentu pada Sabtu (4/9) sore.
Harga BBM Pertalite naik dari Rp 7.650 per liter menjadi Rp 10.000 per liter. Kemudian, harga BBM Solar Bersubsidi Rp 5.150 per liter menjadi Rp Rp 6.800 per liter. Pertamax naik harga dari Rp 12.500 per liter menjadi Rp 14.500 per liter. (mcr27/jpnn)
Pengamat Transportasi ITB memprediksi angkutan umum akan semakin ditinggali penggunanya pasca pemerintah menaikan harga BBM bersubsidi.
Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News