Pentingnya Hunian dengan Akses Mudah ke Fasilitas Edukasi

Rabu, 31 Agustus 2022 – 08:50 WIB
Pentingnya Hunian dengan Akses Mudah ke Fasilitas Edukasi - JPNN.com Jabar
Hunian nyaman dekat pusat pendidikan Istana Regency Jatinangor. Foto Ilustrasi: Adv/JPNN

3. Lebih Potensial untuk Bisnis

Bisa jadi, Anda berpikir kembali untuk pindah ke perdesaan ketika anak sudah menyelesaikan masa studinya. Saat rumah tak berpenghuni, Anda bisa menyulapnya menjadi indekos.

Itulah alasan rumah dekat fasilitas pendidikan seperti Istana Regency Jatinangor menguntungkan secara finansial. Pasalnya, potensial untuk bisnis sewa-menyewa properti.

Selain itu, peluang bisnis lainnya juga terbuka lebar. Anda bisa memulai usaha food and beverages, laundry, atau coffee shop di rumah.

Anda tak perlu takut kehabisan pelanggan. Pasalnya, target pasar untuk bisnis Anda sangat jelas, yaitu seluruh civitas akademika perguruan tinggi dekat rumah.

4. Nilai Jual Lebih Besar

Ingin jual rumah saja karena tak ada orang yang mengurus bisnisnya? Begini juga menguntungkan, karena hunian dekat fasilitas pendidikan bernilai jual besar.

Seperti diketahui harga jual rumah akan terus naik seiring dengan perkembangan kawasan. Lingkungan kampus ternama biasanya menunjukkan kemajuan pesat dari tahun ke tahun.

Tinggal di rumah dengan akses mudah ke fasilitas pendidikan memberikan keuntungan dan kemudahan. Baca selengkapnya.
Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News