Stok Vaksin Booster ke-2 Pemkot Bandung Sudah Habis

Kamis, 11 Agustus 2022 – 21:26 WIB
Stok Vaksin Booster ke-2 Pemkot Bandung Sudah Habis - JPNN.com Jabar
Ilustrasi vaksin. Foto: Diskominfo Kota Bandung

“Ini stok vaksin yang tersedia di Jabar sudah mulai banyak. Jadi dengan kondisi vaksin sudah mulai banyak dan itu harus kami habiskan,” kata Ketua Divisi Percepatan Vaksinasi Covid-19 Jabar, Dedi Supandi.

Dedi menuturkan, proses alokasi vaksinasi dosis empat ini prosesnya hampir sama dengan pemberian vaksin Covid-19 yang pertama.

Tenaga kesehatan akan menjadi kelompok yang pertama menerima vaksin, baru kemudian kelompok masyarakat yang lain.

“Tentunya pemberian booster tambahan bagi tenaga kesehatan ini akan kami awalkan,” ucap dia. (mcr27/jpnn)

Pemkot Bandung menyatakan kalau stok vaksin booster kedua untuk nakes sudah habis terpakai. Pihaknya pun masih menunggu kiriman suplai dari Pemprov Jabar.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News