Turunkan Berat Badan Dengan 9 Herbal Alami Ini, Dijamin Ampuh!

Selasa, 19 Juli 2022 – 09:00 WIB
Turunkan Berat Badan Dengan 9 Herbal Alami Ini, Dijamin Ampuh! - JPNN.com Jabar
Ilustrasi rebusan jahe. Foto: Hellosehat

jabar.jpnn.com, KABUPATEN BOGOR - Memiliki berat badan ideal merupakan impian semua orang, terutama wanita.

Hal ini karena memiliki berat badan berlebih atau obesitas bisa memberi manfaat yang tidak baik untuk kesehatan tubuh.

Olahraga, diet ketat, mengonsumsi makanan yang sehat merupakan beberapa cara mudah untuk menurunkan berat badan.

Namun, rutin mengonsumsi beberapa herbal alami ini juga bisa membantu Anda. Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Parade.

https://parade.com/1307718/kaitlin-vogel/herbs-for-weight-loss/?fbclid=IwAR15KweImURlAEVlqH4rDYZO4YbAbpq-9bO7IjLDbotNOa6WrMyorSW8cTk.

1. Kunyit

Sebagai ramuan anti inflamasi, kunyit bisa membantu menghilangkan kelebihan lemak tubuh.

Ketika tubuh Anda dalam keadaan meradang, itu meningkatkan resistensi insulin, yang dapat menjaga lemak membandel di tubuh.

Kunyit meningkatkan aliran darah, dan seperti yang kita ketahui, sel-sel lemak memiliki aliran darah yang sangat buruk.

Sembilan herbal alami ini ampuh menurunkan berat badan, salah satunya dengan mengonsumsi jahe.
Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News