Masih Sosialisasi MyPertamina, Masyarakat Tetap Beli Pertalite Secara Tunai

Jumat, 01 Juli 2022 – 14:20 WIB
Masih Sosialisasi MyPertamina, Masyarakat Tetap Beli Pertalite Secara Tunai - JPNN.com Jabar
Ilustrasi: Salah satu stasiun pengisi bahan bakar umum (SPBU) di Kota Bandung. Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com

Meski demikian, per tanggal 1 Juli sekarang pembelian masih bisa dilakukan secara tunai.

Masyarakat pengguna roda empat hanya diminta mendaftarkan diri ke aplikasi MyPertamina ketika nanti pembelian Pertalite dan Solar serentak dilakukan secara daring.

"Kami hanya sosialisasi saja dulu sekarang ke konsumen untuk kasih tahu mereka agar daftar. Nanti mereka akan mendapatkan barcode untuk pembelian BBM. Setiap pembeli wajib memiliki barcode sendiri," ujarnya. (mcr27/jpnn)

Kebijakan membeli BBM jenis Pertalite dan Solar per hari ini masih dalam proses sosialisasi. Masyarakat baru diminta mendaftar dan tetap bayar secara tunai.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News