4 Cara Alami Memutihkan Gigi Kuning, Dijamin Kinclong!

Rabu, 25 Mei 2022 – 08:00 WIB
4 Cara Alami Memutihkan Gigi Kuning, Dijamin Kinclong! - JPNN.com Jabar
Ilustrasi gigi. Foto: Allodokter

4. Metode lain

Anda bisa menggunakan ranting daun neem sebagai sikat gigi untuk menyikat gigi di pagi hari. Mengunyah daun neem juga bisa membantu mencegah gigi Anda menguning.

Anda juga bisa mencampur beberapa tetes minyak esensial neem dengan pasta gigi biasa.

Sekali seminggu, campurkan cuka sari apel dan air dalam jumlah yang sama dan aduk di sekitar mulut Anda selama beberapa menit.

Menggosok gigi dengan kulit pisang atau kulit jeruk setiap hari juga bisa membantu memutihkan gigi. (fny/jpnn)

Empat cara alami memutihkan gigi kuning, di antaranya dengan rajin menyikat gigi menggunakan arang aktif hingga ranting daun neem.

Redaktur & Reporter : Yogi Faisal

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News