Kombes Arif Budiman dan Anggotanya Pelototi Tempat Wisata di Cirebon
Selasa, 03 Mei 2022 – 21:00 WIB

Petugas saat melakukan monitor di obyek wisata yang berada di Cirebon, Jawa Barat, Selasa (3/5). (ANTARA/Ho Humas Polresta Cirebon)
"Masyarakat yang merayakan liburan harus tetap berhati-hati terutama di lingkungan objek wisata dan apabila membawa kendaraan agar mengunci menggunakan kunci ganda," katanya. (antara/jpnn)
Polresta Cirebon awasi kemanan di tempat wisata pada momen lebaran 2022. Kombes Arif Budiman intruksikan anggotanya lakukan hal ini.
Redaktur & Reporter : Ridwan Abdul Malik
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News