Sebelum Mudik, Simak Tiga Skenario Polda Jabar Urai Kemacetan

Sabtu, 23 April 2022 – 23:10 WIB
Sebelum Mudik, Simak Tiga Skenario Polda Jabar Urai Kemacetan - JPNN.com Jabar
Dirlantas Polda Jabar Kombes Pol Romin Thaib. (Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com)

Lalu yang terakhir adalah pihaknya akan mengatur kendaraan untuk keluar di GT Gedebage jika antrean kendaraan di GT Cileunyi sudah panjang.

Romin pun mengimbau kepada masyarakat untuk mencari tahu lebih dahulu informasi jalur yang akan dilalui.

Karena, saat ini informasi itu sudah mudah diakses dengan melihat Google Maps atau sejenisnya.

"Jadi mulai sekarang masyarakat juga kami anggap sebagai subjek, bukan objek lagi pada mudik ini. Masyarakat perlu berpartisipasi memili waktu mudik yang tepat untuk menghindari kemacetan," ujarnya. (mcr27/jpnn)

Ditlantas Polda Jabar menyiapkan tiga skenario apabila terjadi kemacetan panjang di Gerbang Tol (GT) Cileunyi saat arus mudik Lebaran 2022.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News