Kades Segarajaya Terjerat Kasus Pagar Laut, Pemkab Bekasi Pastikan Pelayanan Publik di Desa Tetap Berjalan

Minggu, 13 April 2025 – 20:00 WIB
Kades Segarajaya Terjerat Kasus Pagar Laut, Pemkab Bekasi Pastikan Pelayanan Publik di Desa Tetap Berjalan - JPNN.com Jabar
Satu alat berat jenis ekskavator yang digunakan untuk membongkar pagar laut di perairan Paljaya Desa Segarajaya, Kecamatan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi berhenti beroperasi. (ANTARA/Pradita Kurniawan Syah).

Selain AR yang menjabat kepala desa, polisi juga menetapkan tersangka kepada JM selaku Kasi Pemerintahan Kantor Desa Segarajaya serta Y dan S staf di Kantor Desa Segarajaya. (antara/jpnn)

Pemkab Bekasi memastikan aktivitas pelayanan publik di Kantor Desa Segarajaya tetap berjalan meski kepala desa setempat terjerat kasus pagar laut

Redaktur & Reporter : Yogi Faisal

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News