Platform Pijar Sekolah Hadirkan Ujian Berbasis Komputer

Kamis, 24 Oktober 2024 – 20:00 WIB
Platform Pijar Sekolah Hadirkan Ujian Berbasis Komputer - JPNN.com Jabar
Ilustrasi siswa SMA sederajat. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com

Pijar Sekolah berhasil membuktikan bahwa digitalisasi dalam dunia pendidikan bukan sekadar mengenai teknologi saja, melainkan tentang menciptakan ekosistem belajar yang efektif, efisien, dan berkelanjutan.

Sebelumnya, tantangan CBT ada pada kendala literasi digital, aspek keamanan, dan validitas ujian berbasis komputer.

Pelaksanaan CBT rentan berbagai masalah keamanan, seperti kebocoran soal, manipulasi data, atau bahkan serangan siber yang dapat mengacaukan sistem ujian. 

Jika sistem keamanan tidak dirancang baik, platform ujian bisa menjadi target pihak-pihak yang ingin melakukan kecurangan atau merusak integritas ujian.

Salah satu risiko utamanya kebocoran soal, yang bisa terjadi jika soal-soal ujian tersimpan tanpa perlindungan atau jika ada celah dalam sistem yang memungkinkan akses ilegal. (mcr27/jpnn)

Platform Pijar Sekolah dari PT Telkom memberikan solusi bagi banyak sekolah yang terkendala saat ujian beralih ke sistem komputer. 

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News