Kisah Pasien RS Citra Arafiq Saat Kebakaran, Dievakuasi Saat Operasi Hingga Luka yang Belum Dijahit
Kamis, 25 Juli 2024 – 18:00 WIB

Bambang Irianto, pasien RS Citra Arafiq yang dievakuasi ke RS Brimob. Foto : Lutviatul Fauziah/jpnn
“Saya dibawa ke area perumahan terdekat. Karena sudah terang, bekas operasi langsung diplester,” kata Bambang.
Akhirnya, Bambang langsung dievakuasi ke RS Bhayankara Brimob untuk dilakukan penanganan.
“Setelah sampai, alhamdulillah ya langsung cekatan ditangani. (Bekas operasinya) langsung dijahit, karena tadi masih dalam kondisi terbuka baru selesai operasi,” jelasnya.
Kini, dirinya masih menjalani perawatan di ruang rawat RS Bhayangkara Brimob. (mcr19/jpnn)
Cerita Bambang Irianto pasien RS Citra Arafiq yang tengah menjalani operasi saat kebakaran. Bambang dievakuasi saat kondisi masih dibius dan luka belum dijahit
Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News