Libur Nataru, Okupansi Hotel di Jabar Sentuh 85 Persen

Selasa, 26 Desember 2023 – 17:30 WIB
Libur Nataru, Okupansi Hotel di Jabar Sentuh 85 Persen - JPNN.com Jabar
PHRI Jabar menyatakan target okupansi di libur natal kemarin tidak sesuai dengan target yang ditetapkan. Foto: Humas G.H. Universal Hotel

Lebih lanjut, Herman mengatakan, hingga saat ini pengoperasian BIJB Kertajati belum sesuai yang diharapkan, dari segi jumlah rute dan penumpang masih sedikit.

Karena itu ia berharap Pemprov Jabar bisa lebih masif untuk melakukan kerjasama, dengan pemerintah kabupaten/kota di Ciayumajakuning dan pihak swasta.

"Jangan sampai Kertajati mati yang kedua kali, ini yang harus kita pikirkan. Sekarang dengan ada Kereta Cepat (KCIC) orang mikir juga, daripada Kertajati gak jelas gitu kan. Transportasi itu gak selamanya memberikan dispensasi kan mereka pengusaha juga,” ungkapnya. (mcr27/jpnn)

PHRI Jabar mencatatkan kenaikan okupansi hotel mencapai 80 hingga 65 persen pada libur Hari Raya Natal dan tahun baru.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News