Gerakkan Roda Ekonomi Ultra Mikro, BPTN Syariah Ciptakan Kemandirian Ekonomi Perempuan di Desa

Kamis, 21 Desember 2023 – 10:20 WIB
Gerakkan Roda Ekonomi Ultra Mikro, BPTN Syariah Ciptakan Kemandirian Ekonomi Perempuan di Desa - JPNN.com Jabar
Pertemuan Rutin Sentra (PRS) nasabah Bank BTPN Syariah di Sentra Kebon Jambu, Pangalengan, Kabupaten Bandung. Foto: Ridwan Abdul Malik/JPNN.com

Senada dengan Eka, nasabah lainnya Tini Rostini (60) mengaku pinjaman modal dari BTPN Syariah membuat perekonomian keluarganya terus membaik. Tini yang bergelut di dunia pariwisata pun memiliki pinjaman tanpa anggunan hingga Rp 16 juta.

Tini pun mengaku akan melakukan pinjaman kembali demi mengembangkan usaha arung jeram yang dimilikinya.

"Nanti saya mau pinjam lagi mau beli perahu, saya mau pinjam 20 juta. Sekarang saya udah punya 4 perahu," kata Tini. (mar5/jpnn)

PT Bank BTPN Syariah Tbk terus berkomitmen untuk turut membantu pemerintah dalam menggerakan roda perekonomian, khusunya di segmen ultra mikro.

Redaktur & Reporter : Ridwan Abdul Malik

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News