Pelayanan Tak Maksimal Akibat Pencemaran, Perumda Tirta Bhagasasi Beri Kompensasi Bagi Pelanggan
Selasa, 10 Oktober 2023 – 09:00 WIB
![Pelayanan Tak Maksimal Akibat Pencemaran, Perumda Tirta Bhagasasi Beri Kompensasi Bagi Pelanggan - JPNN.com Jabar](https://cloud.jpnn.com/photo/jatim/news/normal/2023/10/10/kondisi-air-kali-bekasi-tercemar-limbah-hingga-berwarna-hita-idaw.jpg)
Kondisi air Kali Bekasi tercemar limbah hingga berwarna hitam dan menimbulkan bau menyengat yang dicampur dengan air Kalimalang untuk pasokan air baku Perumda Tirta Bhagasasi Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. (ANTARA/Pradita Kurniawan Syah).
Pihaknya meminta kompensasi kepada Perum Jasa Tirta II sesuai kewajiban yang tertuang dalam kontrak kerja sama terkait pasokan air baku ke Kabupaten Bekasi.
Air baku perusahaan berasal dari Sungai Tarum Barat atau Kalimalang namun karena debit air tidak mencukupi, Perum Jasa Tirta II selaku pengelola mencampur air Kalimalang dengan Kali Bekasi di saluran irigasi Bendung Nowo, Kota Bekasi.
Perumda Tirta Bhagasasi Kabupaten Bekasi masih mengandalkan air baku dari Kalimalang.
"Kami menginginkan (penambahan) dua kali lipat yang harus dialirkan untuk kebutuhan pelanggan di Kabupaten Bekasi," kata dia. (antara/jpnn)
Perumda Tirta Bhagasasi Kabupaten Bekasi memberikan kompensasi pembayaran tagihan rekening air bagi pelanggan terdampak pencemaran air baku.
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News