Buntut Duel Pelajar Berujung Maut di Sukabumi, Disdik Jabar Tingkatkan Pengawasan
Jumat, 11 Agustus 2023 – 18:17 WIB

Ilustrasi penganiayaan. Foto: Ricardo/JPNN.com
Perihal data kekerasan peserta didik, Disdik mengaku tak memilikinya. Katanya, data tersebut hanya dimiliki oleh pihak kepolisian.
“Sejauh ini, kami belum mempunyai data angka kekerasan, dan tentu saja datanya ada di kepolisian,” ucapnya.
Sebelumnya, seorang pelajar SMK swasta berinisial MA di Sukabumi meninggal dunia seusai terlibat perkelahian.
MA diduga meninggal karena kehabisan darah seusai paha bagian kiri mengalami luka sayat senjata tajam.
Korban ditemukan warga tergeletak di jalan daerah Jati Mekar, Desa Sirnaresmi, Kabupaten Sukabumi, Rabu (9/10) dini hari. (mcr27/jpnn)
Disdik Jabar menindaklanjuti peristiwa duel maut yang menewaskan pelajar di Kabupaten Sukabumi.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News