340 Kilometer Jalanan di Kabupaten Bogor dalam Kondisi Rusak

Jumat, 12 Mei 2023 – 15:05 WIB
340 Kilometer Jalanan di Kabupaten Bogor dalam Kondisi Rusak - JPNN.com Jabar
Ilustrasi jalan rusak. Foto:JPG

“Dengan anggaran itu, asumsi kami ada sekitar 80 kilometer jalan yang akan ditingkatkan tahun ini berikut 17 jembatan, tersebar di 40 kecamatan. Untuk yang rusak ringan juga ada pemeliharaan,” ujarnya.

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, Kabupaten Bogor memiliki panjang jalan 1.974 kilometer dengan berbagai tingkatan kewenangan. Rinciannya, jalan nasional sepanjang 117 kilometer, jalan provinsi 107 kilometer, dan jalan kabupaten 1.748 kilometer.

BPS juga mengklasifikasikan jenis jalan di Kabupaten Bogor berdasarkan permukaannya, yakni berbentuk aspal sepanjang 1.437 kilometer, kerikil 264 kilometer, dan tanah 34 kilometer. (mcr19/jpnn)

Plt Bupati Bogor, Iwan Setiawan sebut sekitar 20 persen jalan di Kabupten Bogor dalam kondisi rusak.

Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News