Kasus Covid-19 di Kabupaten Karawang Terus Meningkat, Sehari 231 Warga Terpapar
Rabu, 09 Februari 2022 – 22:30 WIB

Penambahan kasus harian Covid-19 di Kabupaten Karawang mengalami lonjakan. Ilustrasi Foto: Ricardo/jpnn.com
Selain itu, pihaknya juga akan terus mempercepat pelaksanaan vaksinasi, khususnya vaksinasi anak usia 6 hingga 11 tahun dan vaksinasi untuk lansia guna mencegah penyebaran Covid-19 varian Omicron. (antara/jpnn)
Kasus Covid-19 di Kabupaten Karawang alami lonjakan. Sehari, 231 warga terpapar Covid-19 dengan total pasien mencapai 760 orang.
Redaktur & Reporter : Yogi Faisal
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News