Elektabilitas Moncer, IPRC: Ono Surono Berpeluang Menangkan Pilgub Jabar 2024

Jumat, 16 Agustus 2024 – 18:10 WIB
Elektabilitas Moncer, IPRC: Ono Surono Berpeluang Menangkan Pilgub Jabar 2024 - JPNN.com Jabar
Ketua Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) sekaligus bakal calon gubernur Jawa Barat Ono Surono. Foto: Source for JPNN.

Dengan bergesernya Ridwan Kamil ke Jakarta dan Bima Arya yang menyatakan mundur setelah partainya mengusung Dedi Mulyadi di Pilgub Jabar, ada sebanyak 40 persen suara yang bisa diperebutkan calon yang tersisa.

"Jika diakumulasikan (suara RK dan Bima Arya) sekitar 40 persen. Saya kira itu batleground yang menarik bagi kandidat yang tersisa untuk memperebutkan 40 persen suara," bebernya.

"Saya kira siapapun yang dapat meraih suara yang 40 persen itu berpeluang menang," tandasnya. (mar5/jpnn)

Menjelang Pilgub Jabar 2024, elektabilitas Ono Surono terus meningkat. Peneliti IPRC menyebut Ono berpeluang memenangkan Pilgub Jabar 2024.

Redaktur & Reporter : Ridwan Abdul Malik

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News