Khusus Piala Dunia U-20, Pemkot Bandung Pastikan Akses Menuju Stadion GBLA Aman

Jumat, 24 Maret 2023 – 19:30 WIB
Khusus Piala Dunia U-20, Pemkot Bandung Pastikan Akses Menuju Stadion GBLA Aman - JPNN.com Jabar
Petugas sedang melakukan perbaikan pada rumput stadion di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kota Bandung, Jumat (24/3). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com

Yana menyebut, pihaknya serius memperbaiki Stadion GBLA akan berstandar FIFA dan bisa lolos sebagai venue kompetisi sepakbola kelas dunia itu.

Sudah lama juga Stadion GBLA tak dipakai sebagai venue olahraga termasuk Persib Bandung karena perbaikan ini.

“Pemkot Bandung mendukung dengan ditunjuknya GBLA dan Sidolig sebagai tempat latihan untuk nanti Piala Dunia U-20, kami pasti support terus termasuk beberapa kegiatan yang mau dilakukan di GBLA, kami dari pemerintah tidak mengizinkan karena rumputnya ini rawan,” jelasnya.

“Perbaikannya hampir 90 persen, hampir selesai dan kalau melihat kondisi GBLA sekarang sudah sangat baik,” sambungnya. (mcr27/jpnn)

Pemkot Bandung memastikan akses menuju Stadion GBLA sudah siap apabila ditunjuk sebagai salah satu venue latihan tim Piala Dunia U-20.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News