Luis Milla Bakal Nostalgia Saksikan Timnas Indonesia vs Curacao di GBLA
“Mudah-mudahan mereka melakukan yang terbaik untuk menaikkan rangking FIFA, yang tadinya 179 sekarang 155. Kalau menang nantinya FIFA yang hitung, nanti akan naik lagi,” ujar dia.
Baca Juga:
Pria yang karib disapa Iwan Bule itu pun mengungkapkan alasannya memilih negara Curacao sebagai lawannya. Menurutnya, Garuda Indonesia perlu bertanding dengan tim yang levelnya sudah di atas mereka.
Sebab hal itu bisa memberikan pengalaman dan memperkaya gaya permainan anak asuh STY ke depannya.
“Kami ingin mencari privat yang jauh di atas, salah satunya Curacao yang siap. Nanti bukan tidak mungkin kami mencari tim yang rangking 50, kalau 100 ke atas kan cukup dekat ya. Kami ingin menimba pengalaman dari tim Karibia ya, sehingga nantinya memberikan pengalaman tambahan bagi kami,” jelasnya.
“Mereka cukup kuat loh, banyak pemainnya yang bermain di Eropa,” lanjutnya. (mcr27/jpnn)
Pelatih Persib Luis Milla yang juga pernah melatih Timnas Indonesia bakal hadir langsung di stadion menyaksikan pertandingan Indonesia vs Curacao.
Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News