Gegara Hal Ini Polisi Kesulitan Mencari Pembuang Bayi Perempuan di Warkop Depok

Rabu, 03 Mei 2023 – 13:25 WIB
Gegara Hal Ini Polisi Kesulitan Mencari Pembuang Bayi Perempuan di Warkop Depok - JPNN.com Jabar
Ilustrasi garis polisi. Foto: dok.JPNN.com

Kini bayi tersebut sudah ditangani oleh Dinas Sosial Kota Depok. (mcr19/jpnn)

Hingga kini pihak kepolisian masih terus mencari pembuang bayi perempuan yang ditemukan di warkop. Namun, karena tidak ada CCTV sehingga polisi masih kesulitan.

Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News