Pemprov Jabar Terima Banyak Laporan Perundungan di Lingkungan Sekolah Melalui Aplikasi Stopper

Senin, 20 Maret 2023 – 18:00 WIB
Pemprov Jabar Terima Banyak Laporan Perundungan di Lingkungan Sekolah Melalui Aplikasi Stopper - JPNN.com Jabar
(kiri - kanan) Sekretaris Disdik Jabar Yesa Sarwedi, anggota komisi V DPRD Jawa Barat Sri Rahayu, dan Ketua Lembaga Bantuan Pemantauan Pendidikan Asep B Kurnia dalam diskusi 'Wujudkan Pendidikan Jabar Juara Tanpa Perundungan dan Kekerasan' di Kota Bandung, Senin (20/3). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com

“Sikap anak terhadap guru zaman sekarang seperti apa,” kata Asep

Maka dari itu, ketika guru memberikan tindakan tegas kepada siswa seperti hukuman, justru guru tersebut dibully atau dinilai bersalah melakukan kekerasan.

“Maka dari itu sekarang tidak hanya berfokus bullying pada siswa saja tetapi juga guru. Bully juga bisa terjadi kepada guru,” ungkapnya. (mcr27/jpnn)

Pemprov Jabar menerima banyak laporan kasus bullying di lingkungan sekolah yang disampaikan melalui aplikasi Stopper.

Redaktur : Ridwan Abdul Malik
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News