Disebut Alun-alun Paling Keren se-Indonesia, Ini Fasilitas yang Ada di Alun-alun Depok

Jumat, 29 Juli 2022 – 17:27 WIB
Disebut Alun-alun Paling Keren se-Indonesia, Ini Fasilitas yang Ada di Alun-alun Depok - JPNN.com Jabar
Potret salah satu fasilitas yang ada di Alun-alun Kota Depok. Foto : Lutviatul Fauziah/JPNN.com

jabar.jpnn.com, DEPOK - Beberapa waktu lalu Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono sempat mengklaim bahwa Alun-alun Kota Depok merupakan alun-alun terkeren se-Indonesia.

Pria yang akrab disapa IBH ini mengaku pernah berkeliling Indonesia, dan alun-alun dengan fasilitas terkeren adalah Alun-alun Kota Depok.

Sekadar diketahui, Alun-alun Kota Depok ini berada di kawasan Grand Depok City (GDC), dengan luas 3,9 hektare.

Alun-alun ini di resmikan oleh Wali Kota Depok Mohammad Idris pada 12 Januari 2020 kemarin.

Berikut fasilitas yang ada di Alun-alun Kota Dpeok:

  • Skatepark
  • Bmx park
  • Lapangan futsal
  • Lapangan basket
  • Children play ground
  • Gedung galeri
  • Menara pandang
  • Jogging and bike track
  • Kolam retensi
  • Wall climbing
  • Padepokan
  • Air PDAM siap minum
  • Outdoor gym
  • Tribune
Berikut ini sejumlah fasilitas pendukung yang ada di Alun-alun Kota Depok, yang konon dikatakan sebagai alun-alun terkeren se-Indonesia oleh Imam Budi Hartono.

Redaktur : Yogi Faisal
Reporter : Lutviatul Fauziah

Facebook JPNN.com Jabar Twitter JPNN.com Jabar Pinterest JPNN.com Jabar Linkedin JPNN.com Jabar Flipboard JPNN.com Jabar Line JPNN.com Jabar JPNN.com Jabar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jabar di Google News